SMP Darul Hikam menghadirkan 10 orang tua siswa dari beragam profesi menjadi Guest Teacher, serentak mengajar di 10 kelas membagi ilmu dan pengalaman, menyemangati dan memotivasi para siswa untuk selalu menjadi yang terbaik.
Terima kasih ayah Bunda
Salam generasi Berakhlak & Berprestasi !
Jum’at, 8 November 2019